Kemunculan
Internet
o Berawal
dari ARPA Departemen Pertahanan AS
o ARPA
(Advanced Research Projects Agency) - 1969
o Team
ARPA àvisionary
computer scientists
o Membentuk
jaringan komputer à ARPANET - 1970
o Menghindari
pemusatan informasi
o APANET
terpecah jadi APARNET(akademik) & MILNET(militer)
o Keduanya
terhubung à DARPA Internet à Internet
o Disusul
Usenet & BITNET
o 1990
dibubarkan, misi penelitihan telah tercapai
o Dilanjutkan
NSFNET dan mengadopsi protocol TCP/IP
Tentang
Internet
o Internet
: jaringan dari jaringan komputer yang saling terhubung
o Menghubungkan
situs akademik, pemerintahan, komersial, individu, dll
o Menghubungkan
komputer di seluruh dunia
o “Network
of networks”
n Berkembang
sangat cepat
n Sifatnya
desentralisasi
n Tidak
terbatas
Internet
Protocol
o Protocol
à Aturan
yang mengatur terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua
atau lebih komputer.
o Protocol
Suite : sekumpulan protocol
à Menangani beragam masalah ketika mesin
berkomunikasi
o TCP/IP :
Transmission Control Protocol/Internet Protocol
n Protocol yang dipakai dalam jaringan internet
n Kuncinya terletak pada IP address
n TCP membagi pesan yang akan dikirim ke dalam paket
n Setiap paket menyimpan informasi yang diperlukan untuk
melalui jaringan à paket header
IP
Address
o IP : deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit
o Sebagai alamat untuk setiap host dalam jaringan
internet
o Setiap internet host memiliki IP address yang unik
o NIC (Network Information Center) à koordinator alokasi IP
o IPv4 : 32 bit dan IPv6 : 128
o 232=±4
miliar host
o IPv4
n 00000000.00000000.00000000.00000000
sampai 11111111.11111111.11111111.11111111
n Misal :
167.205.9.35, 202.152.1.250
n Biner namun untuk mempermudah
direpresentasikan dalam desimal
Internet
Internet Address
o Host dinamai menggunakan DNS (Domain Name System)
n IP address diterjemahkan ke dalam string nama
n Manusia mengingat nama sedangkan mesin mengenal angka
o Top Level Domain (Dunia)
n .edu : nsf.mit.edu
n .com : microsoft.com
n .gov : nasa.gov
n .mil : navy.mil
n .net : ibm.net
n .org : ampr.org
o TLD (negara)
jp : Jepang, uk : Inggris, nl : Netherland, au : Australia,
id : Indonesia
Domain ID
Top Level Domain : ID
Beberapa subdomain :
Top Level Domain : ID
Beberapa subdomain :
ac.id : Lemb. Pendidikan
à itb.ac.id
go.id : Lemb. Pemerintahan
à bppt.go.id
co.id : Lemb. Komersial
à rcti.co.id
or.id : Lemb. Non Profit
à asean.or.id
net.id : Network Provider
à telkom.net.id
Email Address
o Username@hostname.sub.domain
o Username : login name
o @ bahasa inggris “at”
o Hostname : nama dari host komputer diikuti satu atau
lebih domain
n host.domain
n host.sub.domain
n host.sub.sub.domain
ISP (Internet
Service Provider)
o ISP à Jasa penyedia koneksi internet
o Kecepatan
berbanding dengan harga
o Dial Up,
Wireless, Satellite
o Beberapa
ISP di Indonesia
n Telkom
Speedy
n TelkomFlash
n TelkomNet
Instan
n Indosat
M2
n FastNet
n Indonet
n Biznet
WWW
(World Wide Web)
o Layanan multimedia yang terdistribusi berbasis
hypertex
n Multimedia
à Informasi disampaikan dalam berbagai media
n Terdistribusi
à Lokasi informasi tersebar
n Hypertext
à Informasi berbasis hypertext memungkinkan dokumen
informasi saling terhubung
o Web site à sekumpulan halaman web yang saling terhubung
o WWW à terdiri dari kumpulan web site yang dapat diakses
publik
o Website dapat diakses jika mengetahui URL dengan
menjalankan web browser
Tidak ada komentar:
Posting Komentar