Sabtu, 19 April 2014

MEDIA TRANSMISI JARINGAN

MEDIA TRANSMISI JARINGAN

1.        Kabel Koaksial


Kabel Koaksial adalah kabel yang memiliki dua buah konduktor, konduktor yang pertama copper ditengahnya( pusat inti ) terbuat dari tembaga yang keras yang dilapisi dengan isolator, konduktor yang kedua melingkar di luar isolator pertama dan tertutup dengan insulator luar. Karena point to point, jenis kabel ini biasanya digunakan untuk topologi Bus.
Jenis kabel koaksial :
a.       - 50 Ohm
Untuk transmisi digital & kabel yg digunakan dalam jaringan komputer.
b.      - 70 Ohm
Untuk transmisi analog.

2.        Kabel UTP


Sebuah jenis kabel jaringan yang menggunakan bahan dasar tembaga yang tidak dilengkapi shield internal. Sering digunakan dalam jaringan LAN. Panjang kabel max. 100 meter.
Cara Pemasangan kabel UTP :
Memasangnya dari kiri ke kanan. Terdapat 2 jenis pemasangan, yakni :
- Straight ( membutuhkan hub untuk koneksi antar komputer )
- Crossover ( tidak membutuhkan hub dan bisa langsung koneksi antar komputer)

3.       Kabel Fiber Optic


Berdasarkan karakteristiknya dibagi menjadi 2 yakni :
1. Single Mode
Tipe ini digunakan untuk telepon (voice) atau sambungan internet. Jika ingin menggunakan sambungan internet maka pelanggan harus memiliki sambungan telepon rumah.
2. Multiple Mode
            Tipe ini sama dengan Single Mode, perbedaannya jika kita ingin menggunakan sambungan internet maka pelanggan tidak perlu memiliki sambungan telepon rumah.
Struktur kabel FO :
- Jaket
- Cladding ( Lapisan Isolator )
- Core ( Fiber )
Kelebihan dari kabel FO :
- Kecepatan bisa mencapai 2 Gbps
- Bentuk lebih kecil dan ringan
- Isolasi terhadap pengaruh gelombang elektromagnetik dari luar

- Jarak antar repeater lebih jauh ( 100 kilo meter )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar